Pada hari Jumat, 19 September 2025, Program Studi Tadris Biologi UIN Raden Mas Said Surakarta menyelenggarakan kegiatan rutin Good Laboratory Practice (GLP) di Aula PPG FIT pada pukul 13.00 WIB. Kegiatan ini merupakan salah satu syarat yang wajib diikuti mahasiswa angkatan 2025 sebelum melaksanakan praktikum di laboratorium. Acara dipandu oleh Diya Rifda Anassaskia sebagai pembawa acara, kemudian dilanjutkan dengan pemaparan materi oleh Koordi...
اقرأ أكثر